Sabtu, 28 Maret 2015

"Demi dunia yang bahagia aku ikhlas berjarak dengan cinta. 
Kau bersusah-payah di sana, aku menjamah lelah di sini.
Dan demi akhirat yang sempurna, 
aku ridho seluruh waktu ditukar dengan rindu. 
Kau bersujudlah meski lelah, tugasku tengadah dalam doa."
 
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar